Saturday, March 3, 2012

Membuat Kotak Komentar Facebook di Blog


Postingan saya ini akan cukup memuaskan untuk anda kayaknya dan andapun pasti suka cuman menurut saya agak ribet hee tapi tergntung kemahiran anda di dunia maya, Postingan saya kali ini sesuai dengan judul di atas yaitu cara membuat kotak komentar facebook pada blog bukan cuma facebook ajah loh sobat, pengunjung blog kalian akan berkomentar melalui tiga pilihan bisa lewat facebook, AOL, Yahoo, dan juga Hotmail. Lihat gambar di bawah sebagai screen shot dari kotak komentar facebook di blogspot. Atau lihat pada kotak komentar di bawah postingan ini.

Gimana setelah sobat melihat gambar di atas tertarik kah untuk membuatnya?
Ikuti langkah-langkah pembuatan kotak komentar facebook pada blog :
1. Pada langkah pertama ini anda harus mendapatkan ID aplikasi facebook

Nah sebelumnya kita harus dapatkan terlebih dahulu id aplikasi facebook kita dengan cara membuat aplikasi facebook-nya caranya sobat bisa ikuti langkah di bawah ini :
a. Masuk ke akun facebook sobat setelah masuk klik link ini Facebook Developers Page
b. dan sobat akan dibawa ke halaman seperti gambar di bawah ini.

c. klik Creat New App yang saya tunjuk pakai panah merah pada gambar di atas.

d. setelah anda mengklik anda akan melihat popup muncul seperti gambar di atas jika sobat ingin mempercepat proses centang kotak kecil dan jangan dlu di isi pada forum pengisian dan kemudian klik lanjutkan.
e. Biasanya akan muncul menu perivikasi kata, ikuti perintah dan setelah itu biasanya suka kembali ke popup seperti gambar di atas cuman bedanya ada tulisan merah di atasnya meminta kode seperti gambar di bawah ini.

f. sebaiknya anda memilih kode dikirim lewat ponsel klik yang saya kasih panah merah pada gambar. dan masukan no ponsel anda tanpa nol diawal nomber contoh 87826362xxx . nah selanjutnya anda akan di kirim kode lewat sms masukan kode di kotak yang di sediakan selanjutnya ikuti perintah.

Sampai disini anda dapan mengikuti saya? oke lanjut.

g. biasanya jika anda mengikuti dengan benar akan masuk ke halaman seperti gambar berikut.

Nah disinilah anda bisa mendapatkan ID Aplikasi facebook sobat ett tunggu dulu sobat simpan dulu App Id, terserah mau di simpan di notped mau di catat jga gak apa-apa atau mau di hapal jga lebih bagus. Setelah ID facebook aplikasi sudah bisa di selamatkan isi lah kotak kosong yang desiakan catatan site domain anda isi dengan blogspot.com atau domain blog sobat.
Setelah pengisian kotak yang tersedia lihat lebih bawahnya lagi dan klik tulisan web site dan masukan url blog sobat. Setelah selesai klik simpan, nah selesai sudah cara mendapatkan ID aplikasi facebook.


2. Sekarang berlanjut ke penyimpanan kode untuk membuat kotak komentar facebook di blog


Catatan : Sebelum ke tahap ini saya harap sobat sudah pastikan bahwa komentar sobat telah di semat di bawak enteri, jika belum ikuti langkah ini untuk melakukannya Blogger=>pengaturan/ setting=>komentar dan pilih komentar embed di bawah enteri kemudian simpan.


Berlanjut ke pemasangan kode ikuti langka-langkahnya di bawah ini :
a. Setelah masuk pada akun sobat dari dasbor klik rancangan=>edit html dan jangan lupa ceklis kotak kecil di samping tulisan 'expand template widget'.
b. Kemudian cari kode berikut <html, gunakan f3 atau ctrl+f untuk mempercepat pencarian.
c. Setelah menemukan kode tersebut simpan kode di bawah ini setelah kode itu.
xmlns:fb='http://www.facebook.com/2008/fbml'

d. jangan dulu disimpan karena masih ada kode lain yang harus sobat masukan. selanjutnya cari kode <body> jika tidak ketemu biasanya pada template blogger baru seperti ini <body expr:class='"loading" + data:blog.mobileClass'>.
e. setelah kode di atas ditemukan sobat simpan kode di bawah ini setelah kode tersebut.
<div id='fb-root'/> <script>     window.fbAsyncInit = function() {     FB.init({       appId  : &#39;YOUR_APP_ID&#39;,       status : true, // check login status         cookie : true, // enable cookies to allow the server to access the   session       xfbml  : true  // parse XFBML     });   };    (function() {     var e = document.createElement(&#39;script&#39;);       e.src = document.location.protocol +   &#39;//connect.facebook.net/en_US/all.js&#39;;     e.async = true;       document.getElementById(&#39;fb-root&#39;).appendChild(e);     }()); </script>
f. ganti kode yang saya kasih warna merah dengan ID aplikasi facebook sobat yang tadi sudah didapatkan.
g. Kemudian cari kode </head> dan simpan kode di bawah ini sebelum kode tersebut.
<meta expr:content='data:blog.pageTitle' property='og:title'/>
<meta expr:content='data:blog.url' property='og:url'/>
<meta content='Blog Urang Sunda' property='og:site_name'/>
<meta content='BLOG-LOGO-IMAGE-LINK' property='og:image'/>
<meta content='YOUR_APP_ID ' property='fb:app_id'/>
<meta content='http://www.facebook.com/theants.blog' property='fb:admins'/>
<meta content='article' property='og:type'/>
h. Ganti kode yang berwarna merah dengan judul atau nama blog sobat, warna hijau adalah url gambar sobat alangkah baiknya gambar tersebut berakhiran .gif dan berukuran 40px ke 40px, warna biru ganti dengan ID aplikasi facebook sobat dan yang terakhir warna kuning adalah pengguna akun profil facebook sobat.
i. Jangan dulu beranjak karna masih ada satu kode lagi yang mesti sobat simpan, cari kode berikut <b:includable id='comment-form' var='post'> dan simpan kode di bawah ini setelah kode tadi.

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> 
<div style='padding:0px 0px 0px 0px; margin:0px 0px 0px 0px;'><script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/> 
<div> <fb:comments  colorscheme='light' expr:href='data:post.url' expr:title='data:post.title' expr:xid='data:post.id' width='520'/></div> 
<div style='color:#fff; background-color:#3B5998;border: solid 1px #ddd; font-size:10px; padding:3px; width:510px;'>Facebook Kotak Komentar by :<b><a alt='theant budiana' href='http://www.theant-budiana.blogspot.com/' style='text-decoration:underline; color:#fff;' target='_blank' title='blog urang sunda'>theant budiana </a></b> by <b><a alt='blogger widgets' href='http://www.dumaysaya.blogspot.com/' style='text-decoration:underline; color:#fff;' target='_blank' title='Blogger Widgets'>Dunia Maya Saya</a></b></div></div> 
</b:if>

 j. Jika sobat ingin hasilnya terang biarkan kode merah light pada kode di atas tapi jika sobat inginkan warna gelap sobat ganti kode yang berwarna merah dengan dark, perhatikan kode di atas yang berwarna ungu muda jika sobat mau ganti ukuran lebar kotak komentar facebook pada blog antara kode yang di atas dan yang di bawah harus dikurang sepuluh conto kode di atas 520 dan kode di bawah 510.


Haduh melelahkan juga ternya postingan kali ini tentang bagaimana membuat kotak komentar facebook di blog, selamat mencoba dan semoga berhasil.
Jika anda ingin mempostingkan artikel ini di blog sobat jangan lupa tampilkan sumber halaman artikel ini terimakasih atas penghargaan sesama blogger.
Theant Budiana

About the Guest Author:
Saya bukanlah orang yang ahli dalam dunia blogger tapi saya mencoba untuk berbagi ilmu dari apa yang saya ketahui dari paman saya, saya sangat suka blogging dan berbagi ilmu, tapi bukan berarti saya master blog salah besar jika sobat anggap saya hebat saya hanya seorang anak kampung yang mencoba untuk tidak kampungan dan tertinggal informasi alias GAPTEK, banyak artikel yang saya tulis di Blog Urang Sunda dan lihat juga blog saya satu lagi di Dunia Maya Saya dan klik disini untuk mengetahui lebih lanjut tentang saya


Kindly Bookmark this Post using your favorite Bookmarking service:
Technorati Digg This Stumble Stumble Facebook Twitter
warning

Anda bingung?
Jangan ragu untuk bertanya kepada saya lewat komentar di bawah, saya akan mencoba menjawabnya sesegera mungkin, bahkan jika sobat ada saran untuk saya silahkan jangan ragu untuk memberi saran kepada saya asalkan komentar no spam. Komentar anda, adalah bekal untuk kemajuan blog saya, saya akan kunjungi balik blog sobat jika sobat meninggalkan jejak sobat disini.

0 comments:

Comments
0 Comments
Facebook Comments Post by Blog Urang Sunda

Post a Comment

Sponsor BUS

Dapatkan juga sponsor untuk Blog anda dengan klik gambar di bawah, untuk mengetahui caranya KLIK DISINI. Kalo mau yang lebih tinggi penghasilannya KLIK DISINI Adsense Indonesia

Buat Blog

Alexa Rank

 

Info My Blog

cobi?
Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.NetMsn bot last visit powered by MyPagerank.Net
Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net
SEO Stats powered by MyPagerank.Net
web log free

Recent Comment

| BLOG URANG SUNDA © 2009. All Rights Reserved | Template Style by My Blogger Tricks .com | Design by Brian Gardner | Back To Top |